Rekrutmen Politik, Sosiologi Politik Lengkap


Rekrutmen-Politik
Sumber :
https://saminolani.blogspot.com/



       Kebanyakan setiap individu dalam masyarakat yang ikut berpartisipasi aktif kedalam dunia politik adalah menduduki jabatan yang ada pada pemerintahan apalagi jika seseorang itu memiliki komunikasi yang baik, dan jabatan itu baik bersipat administratip ataupun politik. Dalam kegiatan tersebut baik mulai dari tingkat bawah sampai dengan tingkat tertinggi. 

  A. Kegiatan rekrutmen politik:

1. Dari atas ke bawah.  
Pengertian rekrutmen politik artinya dari atas kebawah bisa di katakana orang yang sedang menjabat

2. Bottom-up 
Pengertian ini artinya rekrutmen politik dari kalangan bawah mendafatrkan diri untuk memperoleh jabatan atau menduduki suatu jabatan

3. Campuran
Proses campuran in merupakan suatu tahapan pertama yang di akukan pada tingkat atas dan untuk selanjutnya di serahkan pada masyarakat bawah.

  B.  Pola Perekrutan Politik dan Bentuknya

  1. Beberapa bentuk dan pola rekrutmen politik.
1. Seleksi melalui ujian dan latihan.
Pola ini sangat terlihat pada jenis parpol kader, yang merupakan kaderisasinya menjadi prioritas yang utama dan didalamnya memiliki program agar mencapai tujuan dan mempertahankan tujuan nya di pemerintahan.

  2. Menyortir Atau Menggambar
Pola ini merupakan suatu politik melalui pola pemilahan atau penggambaran yang dilakuka agar memperkuat posisi pemimpin politik pada saat itu.

  3. Rotasi atau putar
  4. Perebutan kekuasaan dengan menggunakan  mengancam kekerasan.
5. Koopsi cooption atau pemilihan anggota baru.

  C. Instrumen Perekrutan Politik

  Menurut Stephen J. Wayne (1984) Menjelaskan bahwa fakta tersebut disebabkan pada empat fungsi yang dimiliki konvensi nasional yang ada didalam pemilihan persiden antara lain :
- Konvensi nasional menentukan dasar hukum dan peraturan
- Memilih calon presiden dan wakil presiden
- Menetapkan platform untuk partai dan platform untuk calon presiden
- Menyediakan wadah yang berfungsi agar menyatukan visi partai dan visi pelaksanaan kampanye

Menurut Herbert B.Asher (1984: 206-207) menyatakan bahwa konvensi dikaitkan dengan kegiatan yang memiliki jumlah atau fungsi terutama halnya seperti berikut : 
  1. Pencalonan sebagai presiden dan wakil presiden
  2. Pembentukan platform
  3. Pengaturan pembentukan komite
 
 Menurut Richard A. Watson menjelaskan bahwa adanya konvensi sangat memberikan kualitas seorang persiden karena dalam pemilihan nya sangat dilakukan dengan ketat. Menurutnyapun dalam melakukan pemilihan bakal calon persiden memiliki tiga metode, yaitu :
1. Pemilihan dapat dilakukan oleh ketua partai. 
2. Pemilihan juga dilakukan melalui konvensi seperti yang dilakukan di Amerika Serikat antara Partai Republik dan Partai Demokrat.
3. Pemilihan umum dilaukan dan diselenggarakan oleh rakyat.
4. Perekrutan Politik melalui Pemilu

Setiap negara memiliki mekanisme yang berbeda-beda, karena pemilu dilakukan dengan lumrah dan dilakukan oleh negara-negara demokratis.

Mohon maaf bila admin kurang jelas atau ada yang salah dalam memaparkan materi ini karena admin juga masih belajar, materi Rekrutmen Politik, Sosiologi Politik Lengkap telah admin rangkum dari beberapa sumber. Ada yang kalian dapat baca juga

Struktur Organisasi PT Coca-Cola Company Lengkap



0 Response to "Rekrutmen Politik, Sosiologi Politik Lengkap"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel