Permintaan, Penawaran Konsumen Dalam Keseimbangan Pasar Terkini

Sumber :infopedia

       Suatu hukum dalam ekonomi yang dikenal sebagai hukum penawaran dan permintaan memang merupakan suatu bagian hal terpenting dari pemahaman kita tentang pasar. 

 Jika kita berbicara tentang pasar maka pikiran kita selalu di bawa ke dalam perdagangan. Dalam suatu ekonomi pasar maka ada yang dinamakan duatu kata demand and supply.  

Permintaan merupakan suatu jumlah barang yang diminta untuk jangka waktu tertentu saja, sedangkan untuk penawaran merupakan suatu jumlah barang atau jasa yang tersedia dan dapat ditawarkan oleh produsen kepada konsumen dengan tingkat harga berapa pun selama jangka waktu tertentu.   

2.1 Teori penawaran dan permintaan

Di dalam suatu ilmu ekonomi, merupakan suatu gambaran tentang hubungan di pasar, antara calon pembeli dan penjual suatu barang atau di sebut konsumen dan produsen. 

Model ini memprediksikan bahwa dalam pasar yang kompetitif bahwa suatu harga akan berfungsi sebagai penyeimbang pasar antara jumlah yang diminta oleh konsumen dan jumlah yang dipasok oleh seorang produsen, sehingga dapat tercipta nya keseimbangan ekonomi antara harga dan kuantitas barang.  

  2.2 Definisi Permintaan

  Permintaan dapat dibagi menjadi  jenis yaitu :
  1. Permintaan mutlak 
  Permintaan mutlak merupakan semua permintaan atas barang dan jasa, baik daya beli, maupun daya non-beli.

  2. Permintaan efektif 
  Sedangkan untuk Permintaan efektif merupakan permintaan barang dan jasa yang disertai dengan daya beli.

  1. Hukum Permintaan

Hukum permintaan sangat tidak berlaku dengan mutlak, tetapi tidak mutlak dan dalam suatu cateris paribus (faktor-faktor lain yang dianggap konstan).  

2. Hukum penawaran

Jika harga barang turun maka jumlah permintaan akan naik, begitupun dengan sebaliknya jika harga naik maka jumlah permintaan akan turun.
       Dalam hukum permintaan ini dengan suatu jumlah barang berbanding terbalik dengan tingkat harga barang tersebut.  Dengan adanya kenaikan harga barang akan menyebabkan penurunan jumlah barang yang diminta atau permintaan menurun.

 Berikut Contoh dari hukum permintaan saat ini :

  - Ketika harga kacang kedelai di pasaran semakin naik tinggi, para pengusaha tahu tempe cenderung akan beralih menggunakan kedelai jenis yang lebih rendah dan berbeda pada sebelumnya, bahkan banyak pula yang gulung tikar karena tidak mampu membeli bahan baku pembuatan tempe dan tahu tersebut.

2.3 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Permintaan

1. Selera
 2. Pendapatan konsumen
 3. Harga Barang  
 4. Intensitas Kebutuhan Konsumen
 5. Pendapatan masyarakat
 6. Distribusi Pendapatan
 7. Pertambahan penduduk

0 Response to "Permintaan, Penawaran Konsumen Dalam Keseimbangan Pasar Terkini"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel